Id : firebird

Kursus / Bimbel / Aplikasi FirebirdSQL

FirebirdSQL

RDBMS | SQL| Footprint | Open Source

adalah aplikasi RDBMS (Relational Database Management System) yang bersifat open source, dan sudah standar ANSI SQL-99 dan SQL-2003 (kecil, mudah dan ringan). Berjalan di Linux, Windows dan platform Unix. Firebird dikembangkan FirebirdSQL Foundation (Divisi Free Developer Interbase Borland/Phoenix).

Interbase Borland menjadi Phoenix, sedangkan Firebird adalah interbase yang dikembangkan oleh komunitas Open Source, sehingga menjadikannya sebagai produk Database Server yang FREE. Kalau dikaitkan dengan support, tentunya jelas beda karena produk komersial dan free. Dalam konsep teknik programmingnya, ada banyak yang sama, namun pengayaan Firebird lebih banyak dan menjadikannya lebih luwes, terutama dalam koneksi client-server (port) dan integritasnya. Modul-modul kode baru ditambahkan pada Firebird dan berlisensi di bawah Initial Developer’s Public License (IDPL), sementara modul-modul aslinya dirilis oleh Inprise berlisensi di bawah InterBase Public License 1.0. Kedua lisensi tersebut merupakan versi modifikasi dari Mozilla Public License 1.1.

Keunggulan FirebirdSQL

  • Open Source
  • Komunitas yang aktif
  • Kemudahan proses installasi
  • Fitur yang matang, sudah ada sejak 2000
  • Mampu melakukan sinkronisasi dengan pengguna desktop offline, recursive, query,clausa ‘check’ pada saat melakukan query
  • Memiliki fitur full outer joint
  • Memiliki support terhadap ODBC
  • Ringan dan Cepat, hemat memori (Footprint)
  • Berjalan dengan cepat pada komputer dengan berbagai OS
  • Minimun Maintenance
  • Memiliki fitur SQL standard lengkap (Stored Procedure, View, Trigger)
  • Database hanya 1 file atau multispan file
  • Memiliki fitur Embeded Server
  • Dukungan pada UDF
  • Dukungan driver yang luas


Pengguna Firebird:
  • Broadview Software Ltd, vendor of information and control systems and online services for broadcasters worldwide.
  • Morfik P/L, Hobart, Tas., developers and vendors of WebOS development suite for construction and maintenance of interactive websites
  • Communicare Systems Pty Ltd, Perth, WA, vendor of patient management and medical records software for hospitals, clinics, medical practices and mobile health.
  • “The Examiner” newspaper, business, information, production and news systems.
  • U.S. Navy, broad range of management and logistical systems.
  • Frontrange Solutions USA Inc., the back-end of the highly scalable, award-winning integrated CRM, service management and business systems
  • British Rail, U.K., timetabling, bookings, accounting and information systems for national railway passenger network.
  • Deutsche Presse-Agentur GmbH, largest press agency in Germany, provides a worldwide service to newspapers, magazines, TV and radio news networks.
  • KIMData, Munich, business intelligence systems and data warehousing for German hospitals.
  • Avarda (aplikasi ERP Rusia),dengan rata-rata 100 koneksi berkesinambungan mengakses database berukuran 120 GB berisi 700 juta record, dengan Servernya mesin SMP (2 prosesor, Dell PowerEdge 2950), RAM 6 GB.
  • Google Summer of Code 2013 work has begun on integrating Firebird as a replacement for HSQLDB in LibreOffice

Kursus Reguler FirebirdSQL

Biaya Rp. 800.000;

Pada training FirebirdSQL ini, akan mempelajari bagaimana menambah dan menghapus records database. Kemudian, belajar untuk membuat database server dan aplikasi form/report untuk beberapa penggunaan. Juga belajar untuk mengimpor data dari sumber lain, serta bagaimana cara untuk melindungi database dengan permission. Target Belajar FirebirdSQL al penguasaan dalam hal :

  • Hari ke-1:

    +Managing FirebirdSQL
    +Working with User Accounts
    +Psql Meta-commands and SQL
    +Importing Data with psql
    +Backups and Restores
    +Database Maintenance

  • Hari ke-2:

    +Creating Objects
    +Handling Data
    +Querying Data
    +SQL Query Language
    +Table Views And Indexes
    +Transactions And Cursors

  • Hari ke-3:

    +FirebirdSQL String Functions
    +FirebirdSQL Date and Time Functions
    +FirebirdSQL Math Functions
    +FirebirdSQL Aggregate Functions
    +Stored Procedures
    +Types of Functions
    +The PL/pgSQL Language
    +Create Triggers

  • Hari ke-4:

    +Controlling Network Users
    +Encrypting Network Sessions
    +Monitoring Users
    +Performance
    +Implementation on PHP Programming

  • Hari ke-5:

    +PHP On Case Study: Transaction


Mozilla Ltd mengganti nama web browser dari Phoenix menjadi Firebird / Mozilla Firebird(2003).Tetapi ahirnya, mengganti kembali menjadi Mozilla Firefox (2004), Dengan demikian hal tersebut secara otomatis menghilangkan kebingungan para pengguna Firebird.


Versi FirebirdSQL

  • InterBase 6.0 by Borland (2000) :Microsoft Windows

  • FirebirdSQL 1.0 (2002) :Linux, Microsoft Windows and Mac OS X

  • FirebirdSQL 1.5 (2004) :support codebase: query optimizer, SQL-92, SQL:1999, savepoints and support for explicit locking

  • FirebirdSQL 2.0 (2006) :64-bit architectures, tables nested in FROM clauses, and programmable lock timeouts in blocking transactions

  • FirebirdSQL 2.1.6 (2008) :procedural triggers, recursive queries, support SQL:2003, MERGE statements

  • FirebirdSQL 2.5 (2010) :improved multithreading, regular expression syntax and the ability to query remote databases

  • FirebirdSQL 3.0(2016) :focus in performance and security, re-architecture of the code allowed total support to SMP machines when using the SuperServer version.

  • FirebirdSQL 3.0.7(2019) :server architecture and to improve support for SMP and multiple-core hardware platforms. Parallel objectives were to improve threading of engine processes and the options for sharing page cache across thread and connection boundaries.



Fitur Kelebihan FirebirdSQL

  • Support aplikasi transaksi (commit-rollback) dengan mudah. Bahkan Firebird support dengan savepoint pada suatu transaksi dan kita bisa melakukan rollback kembali ke savepoint yang kita tentukan tadi (seperti fasilitas Oracle).

  • Menggunakan sintaks SQL standard untuk menciptakan suatu foreign key.

  • Support row level locks,semua session pada database akan melihat data yang lama sampai data yang baru sudah di-commit ke dalam database (multi-version concurrency system).

  • Support stored procedure dan triggers dengan bahasa SQL standard. Triggers pada Firebird mirip Oracle yaitu menggunakan before atau after insert, update atau delete (berbeda dengan sistem trigger Sybase atau MS SQL Server yang menggunakan tabel virtual inserted dan deleted).

  • Bisa melakukan replikasi langsung, tanpa butuh pihak ketiga.

  • Support dengan multiple data file, bisa menggunakan lebih dari satu file sebagai single logic database.Sangat Cocok untuk para DBA (Database Administrator) untuk mengadministrasi database.

  • Software manage nya banyak, EMS IB Manager, IBConsole, isql, FBManager, Marathon dsb.

  • Banyaknya fasilitas support dan maintenance /Umumnya ada pada komunitas programmer Delphi.


PILIHAN JENIS KURSUS